- sublime text2.
- xampp.
- chrome atau firefox dll.
dari ketiga aplikasi tersebut digunakan untuk apa sih?
- sublime text2 digunakan untuk editor atau mengedit pemrograman kita. disini kita bebas tidak harus menggunakan sublime. karena masih banyak yang lainnya misal notepad, notepad ++ dan lain-lain.
- xampp sebagai server local untuk bisa menjalankan program kita.
- chrome untuk melihat hasil koding kita di sebuah web.
langkah-langkah dalam melakukan pemrograman Web dengan PHP.
- buka sublime text2.
- jalankan Xampp
- lihat hasilnya di brouser
menjalankan Xampp
1. buka folder di C: ==> Xampp
2. pilih control
3. jalankan Apache
Menjalankan Programing PHP
1. buat folder di Xampp-->htdocs dengan nama AppPhp
2. buka sublime text2 dan arahkan penyimpanan ke folder yang kita buat.
3. Setelah itu buat program sederhana caranya klik kanan pada AppPhp pada sublime --> pilih new file --> buat program --> simpan dengan nama Belajar.php
ini adalah programnya yang bisa anda coba.
<?php
echo "hello PHP";
?>
Melihat hasil yang kita buat dibrouser
1. buka brouser
2. jalankan pada URL yang kita arahkan ke localhost milik kita yaitu :
http://localhost/AppPhp/Belajar.php maka akan keluar helo Php yang tadi kita buat disublime kedalam brouser seperti ini
keterangan:
- localhost adalah server virtual kita
- AppPhp adalah folder kita yang telah dibuat
- Belajar php adalah nama file Php kita yang akan dijalankan
demikian sebagai pengetahuan dasar semoga dapat membantu yang ingin belajar pemrograman PHP
0 Comments